Description
Judul: Bagai Lembut Embun dalam Cinta
Penulis: Abdi Khairi
Ukuran: 14,8 x 21 cm
Jenis cover: Soft cover
Finishing cover: laminasi doff, emboss, spot UV
Jenis kertas isi: Bookpaper 57,5 gr
Jumlah halaman: 242 hal. (B&W)
Bahasa: Indonesia
Media: Buku
Sinopsis:
Selayaknya manusia yang tumbuh dalam untaian perjalanan dan membentuk sebuah kehidupan utuh, begitu pula kisah Dika dan orang-orang lain di sekitarnya. Masa kecil yang penuh dengan berbagai luapan emosi bahagia, haru, dan duka menjadi saksi perjuangannya meraih cita-cita. Melewati sejumlah peristiwa yang semakin menegaskan roda kehidupan di mana ada saatnya manusia di atas dan di bawah, akankah membuat Dika tetap bersyukur dan sadar bahwa semua yang terjadi adalah bukti cinta Sang Pencipta pada makhluk-Nya?
Bagai lembut embun dalam cinta, kepingan-kepingan kisah dalam buku ini akan mengantarkan pembacanya pada kesyahduan kehidupan sehari-hari yang lekat dengan keseharian, hangat, dan menyentuh hati.
Reviews
There are no reviews yet.